Selasa, 21 Juli 2015

14 Trik Rahasia YouTube

YouTubemerupakan layanan video streaming terbesar saat ini. Setelah diakuisisi oleh Google Inc. pada tahun 2006 dengan nilai pembelian 1,65 miliar US$, saat ini YouTube menjadi satu-satunya layanan video online terbaik yang banyak dicintai pengguna seantero dunia. Setiap bulanya lebih dari 1 miliar pengguna mengakses website yang beralamatkanwww.youtube.com. Di situs ini banyak tersedia berbagai kategori video seperti Berita, komedi, tutorial, dan kategori lainya.
Namun bagi pengguna YouTube mungkin masih banyak yang belum mengetahui fitur selain menonton dan posting atau upload video. Pada situs berbagi video tersebut terdapat fitur tersembunyi yang disediakan. Berikut beberapa fitur tersembunyi yang ada di YouTube.
Sebagian dari kita sering mengunjungi YouTube untuk sekedar mencari hiburan. Namun siapa sangka selama ini terdapat beberapa trik youtube yang belum diketahui banyak orang. Mungkin dari beberapa trik dibawah ini sudah kalian ketahui. Tak apalah, biar mereka yang belum tahu menjadi tahu.


1. Menonton Video Dalam Sudut Yang Berbeda
Hal ini sangat mengagumkan khususnya bagi mereka yang gemar menonton konser/pertandingan secara langsung. Namun tidak semua channel memiliki fitur ini. Untuk melakukan hal ini, buka salah satu Channel YouTube -> Klik Choose Your View pada menu diatas -> Pilih sudut yang kalian inginkan.
Choose Your View - Mas Devz

2. YouTube TV!
Ini salah satu fitur YouTube yang mengesankan. Bagi kalian yang suka menonton dengan modeBig Screen, inilah hal yang tepat. KunjungiYouTube TVuntuk langsung mencobanya.
YouTube TV - Mas Devz

3. TambahkanWatermarkKedalam Video Kalian
Fitur ini berguna untuk menambah Watermark kedalam video yang sudah ter-upload. Kunjungi sajaYouTube Brandinguntuk mencobanya.
Watermark - Mas Devz

4. Tambahkan Audio Effects
Audiohal yangpentinguntuk videoapapun agarmembuatnya terdengarbaik untukpemirsa.YouTubemembantu kalianuntuk membuatvideo kalianmengagumkanuntuk pemirsakalian.

Trik iniakan menggantikanaudiopadavideo kalian yang lama..Jika kalian belumpuasdengan audiopadavideo kalian,tambahkan saja beberapa efek untuk membuatnya terdengar sempurna.Untuk mencobanya, buka Pustaka Audio seperti gambar dibawah ini.
Audio Effects - Mas Devz

5. Sempurnakan Video
Sama sepertiefek audio,YouTubememungkinkan kalianuntuk menambahkanefekvideo,filter danperbaikanjuga.Efek inidapat membantu kalianuntuk membuatvideo yang kalianuploadlebihkualitatif danmengagumkanbagi pemirsa.

Ini hanyaakanmembuatvideo kalianterlihat profesionaldan stabiluntukpemirsa.Jadi,jika kalian inginmembuat video kalianlebih bagus,ikuti seperti gambar dibawah ini.
Video Enhancement - Mas Devz

6. YouTube HTML5
Dengan YouTube HTML5, kalian dapat merasakan perbedaannya. Buffering YouTube akan terasa lebih cepat dibanding sebelumnya. Hal ini telah saya alami sendiri pada koneksi internet yang lelet. Untuk mencobanya kunjunguYouTube HTML5.
YouTube HTML5 - Mas Devz

7. Beam me up Scotty
Ketik "Beam me up Scotty" tanpa tanda petik pada kolom pencarian dan tekan enter. Lihatlah apa yang terjadi. Pada layar akan muncul seperti garis-garis laser biru dan kemudian menghilang.
Beam me up Scotty - Mas Devz

8. do The Harlem Shake
Ketik "do The Harlem Shake" tanpa tanda petik pada kolom pencarian dan tekan enter. Tunggu dan lihatlah apa yang terjadi. Pertama Logo YouTube akan goyang sendirian kemudian diikuti yang lain.
do The Harlem Shake - Mas Devz

Tidak ada komentar:

Posting Komentar